JQuery adalah library JavaScript yang cukup andal, ringkas, dan mempunyai fitur yang cukup lengkap. Library ini membuat pemrosesan di HTML seperti perubahan dan manipulasi dokumen, event handling, animasi, dan Ajax dapat menjadi lebih sederhana.
Dipertemuan kali ini ditugaskan untuk membuat form validasi menggunakan JQuerry, berikut adalah tampilannya
dan berikut adalah source code nya,
Referensi : http://achmatim.net/2012/05/22/membuat-validasi-form-dengan-jquery-validation/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar